Mohon tunggu...
Annisa Muzammil
Annisa Muzammil Mohon Tunggu... Jurnalis - Pecinta Olahraga dan Traveling

Reach Your Dream

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kelayakan APE untuk Anak Usia Dini

8 November 2021   12:13 Diperbarui: 8 November 2021   12:42 238
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Penilaian/penilaian adalah suatu proses kegiatan yang bertujuan untuk mengumpulkan data atau bukti atau kemajuan yang berlangsung dan mempelajari hasilnya. 

Data tersebut digunakan untuk memperbaiki dan menyempurnakan media agar lebih efektif dan efisien. Jenis penilaian komprehensif ini mengacu pada pengumpulan data tentang media yang dibuat, apakah cocok atau tidak untuk digunakan dalam situasi yang dilaporkan setelah perbaikan atau peningkatan.

Diharapkan evaluasi ini tidak hanya menganalisis secara teoritis perkembangan media yang dibuat, tetapi benar-benar membuktikannya dengan benar. 

Pendapat dari Moechlication mengenai komponen komponen evaluasi diantaranya, Pertama kita memilih apa yang akan dievaluasi, kemudian menentukan siapa yang akan dievaluasi dan dalam situasi apa evaluasi itu dilakukan, menentukan tujuan evaluasi secara jelas. Mengetahui alasan mengapa kita mengadakan evaluasi dan manfaat apa yang dapat ditarik dari kegiatan evaluasi tersebut, menentukan bagaimana cara memperoleh data evaluasi tersebut. 

Misalnya, melalui observasi atau tanya jawab, mengetahui kegunaan evaluasi yang diperoleh, menyatakan tujuan kegiatan secara jelas, Tindak lanjut.

Tak hanya itu tentunya terdapat prosedurnya diantaranya sebagai berikut:
Tahapan evaluasi media, pada tahapan ini Prosedur evaluasi media ini berkaitan dengan bagaimana langkah-langkah yang akan dilakukan dalam mengevaluasi media yang telah dibuat sebelumnya. 

Dalam tahapan evaluasi media terdapat langkah langkanya yakni
Evaluasi satu lawan satu, evaluasi ini memilih dua atau lebih siswa sebagai populasi target dari media yang telah dibuat

Evaluasi kelompok kecil, Pada fase ini, media harus diuji dengan 10 sampai 20 siswa (populasi sasaran). Jika kurang dari 10 data yang digunakan, data yang diterima tidak akan terlalu menggambarkan target. Bahkan jika lebih dari 20 buah data yang digunakan, data yang diambil melebihi kebutuhan dan tidak terlalu berguna untuk analisis dalam penilaian kelompok kecil. Siswa yang dipilih pada tahap ini perlu mencerminkan karakteristik  populasi. Sampel yang digunakan harus terdiri dari siswa dengan kecerdasan rendah, kecerdasan sedang, dan kecerdasan tinggi.

Tahapan evaluasi pembelajaran

Pada tahapan ini sepprang Guru melakukan penilaian dengan memperhatikan prinsip-prinsip penilaian yang diberikan dan mengacu pada kemampuan indikator yang akan dicapai pada unit kegiatan yang direncanakan selama periode waktu tertentu. Evaluasi akan dilakukan bersamaan dengan kegiatan pembelajaran. Guru tidak melakukan penilaian khusus, tetapi jika ada kegiatan belajar atau bermain, guru akan menilai semua keterampilan (indikator) siswa yang dicapai sesuai Rencana Kegiatan Harian (RKH).

Mungkin pembahas kali ini cukup sampai disini, minggu depan kembali dengan tema yang baru.....

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun