Mohon tunggu...
Anjar Dwi Larasati
Anjar Dwi Larasati Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Seorang Mahasiswi Ekonomi pembangunan Universitas Muhammadiyah Malang

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Menelisik Dampak terhadap Proyek IKN: Peluang dan Tantangan Menuju Masa Depan Indonesia

16 Juli 2024   14:40 Diperbarui: 16 Juli 2024   14:40 12
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
 sumber Sumber: liputan6.com (Dok.kementerian PUPR)

Proyek IKN menjadi bagian dari rencana strategi yang dilakukan pemerintah untuk membuat pembangunan di indonesia merata, karena selama ini pembangunan yang dilakukan selalu berfokus di jawa. proyek ini dibangun di kalimantan timur tepatnya di sebagian Kabupaten Penajam Paser Utara dan sebagian Kabupaten Kutai Kartanegara di Provinsi Kalimantan Timur yang dibangun sejak tahun 2022-2045 dan terdiri dari 5 tahapan.

 Dalam pembangunan proyek IKN ini di satu sisi, menawarkan berbagai peluang menjanjikan bagi kemajuan bangsa, di sisi lain, proyek ini juga menghadirkan sejumlah dampak negatif yang perlu diwaspadai dan ditangani dengan cermat. Berikut merupakan tantangan dalam melakukan pembangunan proyek IKN:

1.Menyebabkan gangguan pada lingkungan 

a. habitat flora dan fauna menjadi rusak akibat deforestasi 

b.Lingkungan menjadi tercemar, pembangunan IKN ini dapat mengakibatkan udara,air, dan tanah menjadi tercemar.

c.Terjadinya Perubahan iklim, adanya Deforestasi dan emisi gas rumah kaca dari pembangunan IKN dapat memperburuk dampak perubahan iklim, seperti kekeringan dan lainnya.

2.Dampak sosial

a.Menyebabkan adanya konflik lahan dan sosial

b.Dapat menciptakan kesenjangan sosial antara penduduk lokal dan baru

c.Dapat memicu migrasi dan urbanisasi yang tidak terkendali 

3.Tantangan terhadap ekonomi 

a.Adanya Biaya pembangunan tinggi yang bisa mencapai puluhan triliun Rupiah

b.Menyebabkan inefisiensi ekonomi, terutama di sektor yang berpusat di Jakarta 

c.Memicu terjadinya korupsi 

4.Tantangan terhadap politik 

a.Adanya sentralisasi kekuatan 

b. Pemindahan ibu kota ini dapat memakan waktu lama, sehingga dapat menimbulkan ketidakpastian politik

Adapun peluang yang timbul akibat pembangunan IKN

1. Dengan adanya pembangunan IKN ini dapat menjadikan pusat ekonomi baru

 di Indonesia

2.Proyek IKN ini dapat dirancang sebagai kota yang berkelanjutan dan ramah lingkungan, dan menjadi contoh kota lain di Indonesia

3.Proyek ini juga yang akan mendorong pengembangan teknologi baru dan industri baru di Indonesia 

4.Proyek ini juga nantinya akan menjadikan kota yang menawarkan kualitas hidup yang tinggi bagi penduduknya, dengan akses ke pendidikan, kesehatan, dan layanan lainnya yang berkualitas

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun