Dari Tabel 4. diatas pada uji normalitas didapat 0 diterima yang berarti data pretest dan posttest dari kelas eksperimen dan kelas kontrol berasal dari data berdistribusi normal. Dan pada uji homogenitas didapat 0 diterima yang berarti nilai pretest dan posttest dari kelas eksperimen dan kelas kontrol memiliki variansi yang sama atau homogen.
Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan Gain uji-t. Setelah dilakukan perhitungan diperoleh data seperti yang disajikan pada tabel berikut:
Berdasarkan Tabel 5. terlihat hasil uji hipotesis diperoleh nilai > , maka 0 ditolak. Hal ini berarti bahwa selisih rata-rata kemampuan berpikir kritis kelas eksperimen yang menggunakan media pembelajaran kotak misteri lebih dari selisih rata-rata kemampuan berpikir kritis  kelas kontrol yang  tidak menggunakan media pembelajaran kotak misteri. Sehingga dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran kotak misteri berpengaruh terhadap kemampuan berpikir kritis IPA peserta didik kelas V di SDN 36 Cakranegara pada tema 5 subtema 1 daur hidup hewan.
Mean Kelas Pretest
()
1
Mean Kelas Posttest
()
2
Standar Deviasi Posttest