Mohon tunggu...
Andy Ferdiansyah
Andy Ferdiansyah Mohon Tunggu... Administrasi - @panggilkole

Jangan khawatir dan merasa sendiri di dunia ini, bahwa ketika kamu berpikir saat itulah kesendirianmu telah berakhir.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Kura-kura dan Kelinci

21 Juli 2022   17:12 Diperbarui: 21 Juli 2022   17:13 235
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

“Masih belum membaik Ura, makanpun tidak enak, aku ingin bermain Ura!” jawab Nci.

Ura yang mengerti perasaan Nci saat itu mencoba memberikan kasih dan sayangnya dengan menasehati Nci.

“Nci, aku tau kamu ingin bermain dan bergerak bebas seperti biasanya” senyum Ura.

“Untuk saat ini, kamu fokus untuk sembuh dulu ya Nci.” Ura yang memberikan suapan makanan sayuran dan buah kepada Nci.

“Istirahat yang cukup ya Nci, makan yang teratur, dan kalau sudah sembuh bermainlah secukupnya agar kamu tidak kelelahan.”

“Terima Kasih ya Ura, Maafkan aku yang mengabaikan perhatianmu” jawab Nci menyesali sikapnya sambil mengunyah makanan.

“Sudah tidak apa, kamu makan dulu ya, setelah itu istirahat yang banyak mudah-mudahan kamu lekas sembuh, semangat Nci!”

Nci hanya bisa berbaring lesu dan beristirahat di rumah, untuk saat ini Nci tidak dapat bermain dan bergerak bebas seperti biasanya. 

Berkat perhatian Ura kepadanya Nci sadar bahwa Istirahat yang cukup dan Makan yang teratur dapat menjaga kesehatannya. Akhirnya Nci mulai bersemangat untuk sembuh dan mengikuti semua nasihat yang Ura berikan. 

Waktu terus berlalu, Nci sembuh dan dapat bergerak bebas bermain kembali.

Nci mengerti, bahwa Ura adalah sahabat yang terbaik untuknya. Nci saat ini pun mengerti bahwa dengan makan dan beristirahat yang cukup akan menjaga kesehatannya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun