Mohon tunggu...
Ancilla ayu Rafaella 200907356
Ancilla ayu Rafaella 200907356 Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswa universitas atma jaya yogyakarta

Keep writing

Selanjutnya

Tutup

Trip

Pariwisata Virtual: Potensi Baru Penggerak Ekonomi Kreatif di Era 4.0

20 Desember 2020   18:48 Diperbarui: 20 Desember 2020   18:53 321
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Travel. Sumber ilustrasi: PEXELS/Jcomp

Mau lihat komodo kesini tempatnya, disini pemandu wisata akan membawa kita bukan untuk melihat komodo saja melainkan ada hal lainnya, seperti diajak mendaki gunung ara yang tingginya sampai 538 meter melewati Water Hole yaitu tempat komodo minum atau istirahat, ada juga kita bisa diajak menyelam dibawah laut pulau komodo melihat berbagai keindahan dari terumbu -- terumbu karang dan masih banyak lagi kegiatan lainnya

5. Ikan hiu paus gorontalo

Bersama -- sama kita akan melihat langsung dari dekat ikan terbesar didunia yang keberadaannya sudah hamper punah. Dalam destinasi ini kita tidak hanya mendapatkan pengalaman yang menakjubkan saja tetapi juga edukasi dan juga bertanya -- tanya terhadap beberapa hal tentang Hiu Paus ini. Dimulai dari bagaimana dia berkembang biak, apa makanannya, bagaimana secara spesifik tubuh Hiu Paus ini. Itu semua akan dijelaskan oleh pemandu wisata.

6. Gunung rinjani

Bagi penikmat alam dan pencinta gunung wajib kesini! Gunung Rinjani Nusa Tenggara Barat, Gunung Rinjani merupakan gunung berapi tertinggi ke -- 2  di Indonesia. Pemandu wisata akan membawa kamu untuk mendaki ke puncak Rinjani yang begitu indah dari Rumah aja, menikmati pengalaman mendaki secara virtual melihat keindahan pesona alamnya.

7. Taman nasional bali barat

Salah satu ekosistem yang lengkap dan unik karena perpaduan antara dua ekosistem yaitu darat dan laut. Para wisatawan akan diajak untuk sama -- sama menelusuri dan belajar tentang konservasi dan hidup berkelanjutan bersama pemerintah daerah maupun komunitas lokal. Kamu juga akan diajak untuk menikmati pengalaman menyelam secara virtual yang bikin seolah -- olah kamu berada disana.

8. taman nasional tanjung putting

Yang terakhir Tanjung Puting dari Kalimantan salah satu taman nasional Indonesia yang telah ditetapkan sebagai Cagar Biosfer dunia oleh UNESCO. Tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi oleh para wisatawan. Pemandu wisata juga akan mengajak kamu untuk menjelajahi kekayaan dan keindahan hutan di Tanjung Puting, serta kalian juga bisa melihat betapa menakjubkannya orang utan.

Itulah website yang dapat kalian gunakan untuk menikmati destinasi wisata secara virtual dan juga tempat -- tempat yang menjadi rekomendasi juga menakjubkan. Tunggu apa lagi ayo berwisata virtual !

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun