Jika sang raja "marah", jika sang raja "ngambek", bisa saja, ia tidak akan menjadi pelanggan kita lagi, bisa saja ia akan beralih pada  produk yang dianggapnya dapat memenuhi kehendak/keinginan-nya, beralih pada  produk yang dirasakan aman/nyaman bagi dirinya, beralih pada produk yang disukai-nya sekalipun produk tersebut sebelumnya tidak "favorit" dikalangan mereka.
      Akhirnya, yang tidak kalah pentingnya adalah, selain pelaku bisnis harus memposisikan konusmen adalah raja, pelaku bisnis juga harus memahani bahwa konsumen atau pembeli atau pelanggan merupakan bagian integral kemajuan dan perkembangan suatu unit bisnis mereka. Untuk itu, mari kita memberikan pelayanan  prima dengan memenuhi segala pernak-pernik yang diinginkan konsumen atau pembali atau pelanggan, agar unit bisnis kita tetap eksis dalam segala kondisi dan situasi. Semoga!!!!!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H