Mohon tunggu...
Amalia Azahra Putri
Amalia Azahra Putri Mohon Tunggu... Mahasiswa - perfectly imperfect

trying something new, and loving it! (⁠◍⁠•⁠ᴗ⁠•⁠◍⁠)⁠✧⁠*⁠。⁠♡

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Penggemar Budaya Pop? Coba Baca Fan Fiction, Yuk!

12 Juni 2022   17:04 Diperbarui: 12 Juni 2022   17:07 712
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dengan membaca fan fiction ataupun cerita-cerita lain yang bertema fiksi, secara tidak langsung akan membuat kita berimajinasi tentang cerita yang sedang kita baca. Hal ini tentunya baik guna mengasah kemampuan otak kita dalam berpikir.

3. Melatih kemampuan dalam bercerita

Ketika kita banyak membaca sebuah cerita, secara tidak langsung akan membantu kita dalam mengasah kemampuan dalam bercerita. Saya belajar mengenai pentingnya komunikasi dalam kepemimpinan, hal ini terkait dengan untuk menjadi pemimpin yang efektif, tentunya kita harus bisa berkomunikasi dengan banyak orang. 

Dengan kita dapat bercerita serta berkomunikasi di depan banyak orang, kita dapat menginspirasi mereka dan menggerakkan banyak orang.

4. Meningkatkan kreatifitas

Dengan kisah fan fiction yang terdapat banyak sekali kejutan, alur, hingga plot twist hal ini akan membuat kita menjadi lebih inovatif juga kreatif dalam berfikir. Mengapa demikian? Hal ini karena membuat kita agar lebih adaptif dalam memikirkan dan menyelesaikan suatu konflik atau permasalahan. Dengan membaca fan fiction juga akan membuat kita terhindar dari stres, karena kita akan mudah dalam menghadapi suatu persoalan hidup dan mencari segala macam cara untuk menemukan solusi alternatifnya.

5. Melatih empati

Tentunya, dengan cerita fiksi yang tak terlepas dari beragamnya karakter, perilaku, hingga pemikiran dari tokoh-tokoh baik itu di dalam buku maupun film. Pastinya, dengan kita sebagai pembaca akan memahami posisi dan juga menempatkan diri para tokoh yang sedang diperankan. Dengan demikian, itu akan mendidik kita bahwa melihat pemikiran orang lain dapat kita lihat dengan berbagai perspektif, pandangan, serta pendapat dalam berbagai hal.

6. Memperkaya kosa kata

Dengan membaca fan fiction sama halnya dengan membaca buku ataupun cerita pada umumnya. Dalam hal ini yang membedakannya adalah di dalam fiksi banyak kosa kata yang mengandung sastra dan selalu diperkaya dan diperindah, sehingga kita akan mendapatkan kosa kata baru. Hal ini menambah pengetahuan baru bagi kita.

Nah, sangat menarik bukan! Itulah tadi beberapa fun and fact tentang fan fiction yang tentunya sangat bermanfaat sekali teruntuk kalian yang sedang ingin membaca cerita fiksi dengan nuansa baru. Coba baca fan fiction, yuk!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun