Mohon tunggu...
Putri Amantha Negara
Putri Amantha Negara Mohon Tunggu... Mahasiswa - Copywriter, Content Writer

Sudah bukan mahasiswa tingkat akhir, tapi masih senang belajar untuk lebih peduli terhadap lingkungan, pendidikan, dan budaya.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Bersama JNE, Konten Kreator Hadir untuk Turut Memajukan Ekonomi Kreatif Indonesia

25 Juli 2023   16:05 Diperbarui: 25 Juli 2023   16:07 115
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi: JNE Content Competition 2023

Acara tersebut dihadiri oleh 4 dewan juri yaitu, Maman Suherman, Martha Suherman, dan Ario Anindito. Turut hadir, Bapak Joshua Puji Mulia Simanjuntak selaku Staf Khusus Menteri Bidang Produktivitas, Nilai Tambah Kekayaan Intelektual, dan Daya Saing Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia, Bapak M. Feriadi Soeprapto selaku Presiden Direktur JNE, dan Bapak Eri Palgunadi selaku Marketing Group Head JNE.

"Kami menyampaikan apresiasi sebesar-besarnya kepada JNE yang telah menyelenggarakan Content Competition yang ke-10 yang sangat luar biasa sekali. Walaupun sebagai perusahaan logistik, namun memberikan perhatian besar kepada dunia kreativitas. Yang dengan kategori literatur, foto, desain, dan video tentu hasilnya akan memberikan inspirasi kepada masyarakat luas." ucap Joshua Simanjuntak, Staf Khusus Menteri Bidang Produktivitas.

Joshua Simanjuntak menutup pernyataannya dengan mendorong JNE untuk terus dapat bekerja sama dengan berbagai stakeholder, termasuk pemerintah, agar terus dapat mendukung logistik dan memberikan kontribusi terhadap para pelaku ekonomi kreatif.

Eri Palgunadi, Marketing Group Head JNE mengatakan, "Bisnis kami yang tadinya hanya sekedar mengirimkan, kita menjadi sebuah penghubung kebahagiaan sesuai dengan tagline Connecting Happiness yang harus kita rayakan agar bisnis menjadi kreatif."

Sebagai sebuah organisasi, JNE 32 tahun akan selalu mendukung industri kreatif sebagai sumbang kasih kita untuk kemajuan bangsa. Bersama JNE, bangkit bersama dan terus berkomitmen untuk memberikan berkontribusi secara nyata terhadap kemajuan perekonomian negara melalui sejumlah langkah bisnisnya. Tidak sendiri melainkan berkolaborasi bersama pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM), pelanggan, serta mitra.

Dengan kegiatan positif yang diselenggarakan JNE dengan beragam tema tersebut dapat menyebarkan energi positif untuk seluruh masyarakat Indonesia agar terus maju, adaptif dalam berkarya. Dengan begitu, semua pihak dapat memberikan yang terbaik hasil karya yang dihasilkan bagi bangsa dan negara untuk memajukan ekonomi kreatif.

Bagi peserta yang karyanya belum masuk nominasi, jangan putus asa dan tetaplah berjuang di Content Competition berikutnya.

###

Informasi lebih lanjut silakan hubungi :

Sekilas Tentang JNE

JNE berdiri pada tahun 1990 sebagai perusahaan nasional yang berkonsentrasi pada bidang usaha jasa pengiriman dan pendistribusian. JNE juga memperluas bidang usahanya hingga jasa pengiriman makanan khas daerah (PESONA), jasa kepabeanan, penjemputan di bandara, dan pengiriman uang/money remittance. Pada akhir tahun 2012, JNE memisahkan divisi Logistik, menjadi unit usaha tersendiri dan terpisah dari unit kurir ekspres.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun