Mohon tunggu...
Konstan Aman
Konstan Aman Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Penulis, Petani dan Guru Kampung (PPG)

Pewarta suara minor dari kampung.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud Pilihan

Natal tahun 2020: Momen Iman Sekaligus Sebuah Gugatan Baru

24 Desember 2020   11:30 Diperbarui: 24 Desember 2020   11:51 237
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Lebih daripada itu, secara imanen, Natal dimaknai sebagai perayaan sakral di mana Allah yang transenden sungguh berkenan menjelma menjadi manusia dan melimpahkan cinta-Nya yang tak terbatas kepada manusia. Allah menjadi miskin supaya kita menjadi kaya dalam kemiskinan-Nya.

Maka bagi saya pun Dialah sang Emanuel yang berkenan hadir dan rela terbaring dalam "kandang" kecemasan dan ketakutan dunia dari pandemic virus korona untuk menyulutkan api sukacita dan kegembiraan dalam hati setiap orang yang merindukan keselamatan. Ia lahir dalam diri seorang bayi sebagai lambang pengharapan, lambang masa depan, suatu dunia baru, manusia baru dengan harapan baru sesuai dengan kehendak-Nya.

Oleh karena itu, sebuah gugatan baru dari perayaan Natal di tahun 2020 ini selain sebaga ai perayaan iman juga sebagai pelajaran baru dan berharga terutama dalam hal mewujudkan tindakan iman akan Kristus sang Emanuel yang lahir. Wacana konkritnya yaitu tetap selalu berdamai dengan situasi yang sulit di tengah masa pandemic virus korona. Dengan begitu, kita telah menyambut Kristus sang Pembawa Damai itu sendiri di dalam hati dan hidup kita.

Selamat pesta Natal. Tuhan memberkati.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun