Mohon tunggu...
Alifiah Putri
Alifiah Putri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Jember

Mahasiswa Program Studi Pendidikan IPA Universitas jember

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Transformasi Limbah Pangan Rumah Tangga Menjadi Eco-enzyme dan Budidaya Maggot, Pemberdayaan Masyarakat Desa Kemiri Melalui PROMAHADESA UNEJ

1 Agustus 2024   01:55 Diperbarui: 1 Agustus 2024   01:56 17
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber Gambar: Dokumentasi pribadi

"Budidaya maggot adalah solusi inovatif untuk mengelola limbah organik di rumah tangga. Selain membantu mengurangi limbah, maggot yang dihasilkan bisa dijual atau digunakan sebagai pakan ternak, sehingga memberikan nilai ekonomis bagi masyarakat," kata Bagus, mahasiswa yang ditugaskan untuk memberikan materi dan pelatihan mengenai budidaya maggot.

Antusiasme Peserta dan Harapan Kedepan

Para peserta pelatihan menunjukkan antusiasme yang tinggi selamapelatihan. Mereka aktif bertanya dan berdiskusi dengan para instruktur, serta bersemangat untuk menerapkan pengetahuan yang didapat di rumah masing-masing.

"Saya sangat senang mengikuti pelatihan ini. Selain bisa mengurangi limbah di rumah, saya juga mendapatkan pengetahuan baru yang bermanfaat. Saya berencana untuk memulai budidaya maggot dan membuat eco-enzyme sendiri," ujar Ibu Siti, salah satu peserta pelatihan.

Kepala Desa Kemiri berharap pelatihan ini dapat menjadi langkah awal dalam membangun kesadaran masyarakat akan pentingnya pengelolaan limbah pangan yang ramah lingkungan. Diharapkan, kegiatan serupa dapat terus dilakukan untuk mendukung keberlanjutan lingkungan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Dengan pelatihan ini, warga diharapkan dapat lebih bijak dalam mengelola limbah pangan rumah tangga, mengurangi dampak negatif terhadap lingkungan, dan memanfaatkan limbah menjadi produk yang bermanfaat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun