3). Mudah Dilacak
Pada saat konsumen kepo asal usul buah, bagaimana proses tamannya, pemupukannya, pengemasannya, dan sebagainya maka mudah terlacak sehingga konsumen yakin, buah yang dikonsumnya aman.
4). Memperhatikan Pekerja
Pemilik kebun atau produsen tidak hanya memperhatikan kualitas buah yang diproduksi dan dijual, melainkan juga memperhatikan keselamatan dan kesejahteraan pekerjanya.
Buah yang telah bersertifikat GLOBAL GAP sangat baik dikonsumsi setiap hari, apalagi saat pandemi seperti saat ini. Nutrisi buah, termasuk buah pisang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh kita. Jika sudah seperti ini, masa sih kita tidak mengonsumsinya? Sangat sayang sekali bukan?
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H