Mohon tunggu...
Alfi Pangest
Alfi Pangest Mohon Tunggu...

Pembelajar, pekerja sosial, penikmat buku, penggiat pendidikan, pecinta seni dan budaya, desain, serta sepakbola.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Salah Siapa Sih?

26 Agustus 2010   13:35 Diperbarui: 26 Juni 2015   13:41 73
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

melintas demi kepentingan rakyat katanya, nyatanya melindas rakyat juga

memberi solusi? mana?

memberi kemacetan? Iya!

awas saja, si Komo lewat!

Tidak perlu munafik, macet menjadi tradisi

yang terpelihara dan dipelihara

ayo saling menyalahkan, kita punya andil di sini

uang negara amblas belasan digit rupiah karena macet,

tapi negara kecipratan pajak motor dan mobil yang laris bak kacang goreng

rusaknya jalan, lakalantas, nyawa manusia jadi undian di jalan,

tapi selalu ada proyek dan tender yang bersemayam

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun