Mohon tunggu...
Albar Rahman
Albar Rahman Mohon Tunggu... Penulis - Lecturer, Editor, Writer and Founder of sisipagi.com

Sehari-hari menghabiskan waktu dengan buku-buku ditemani kopi seduhan sendiri. Menikmati akhir pekan dengan liga inggris, mengamati cineas dengan filem yang dikaryakan. Hal lainnya mencintai dunia sastra, filsafat dan beragam topik menarik dari politik hingga ekonomi.

Selanjutnya

Tutup

Bola

Permainan atraktif Leicester 'Membantai' Spurs

12 Februari 2023   00:16 Diperbarui: 12 Februari 2023   00:30 554
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Babak keduapun dimulai baru saja berlaga. Pertandingan pun mulai panas. Sebut saja Eric Dier harus menerima kartu kuning di menit 50-an. Setelah menabrak keras Maddison. 

Punggawa leicester pun mengantongi kartu lagi setelah menarik Bentancur. Tidak hanya ditarik. Bentancur nampaknya mengalami cidera yang serius setelah berbenturan dengan Mendy. Dan harus ditandu keluar kemudian digantikan dengan Sarr. 

Tidak hanya sampai di situ pemakn Leicester. Barnas lagi harus mengantongi kartu kuning. 

Diikuti lini belakang Leicester mendapat kartu kuning. Setengah lusin kartu telah dikantongi. Akibat laga panas memjamu Spurs. 

Alih-alih Spurs terbakar untuk mengejar ketertinggalan. Goal Barnes justur membawa keunggulan Leicester menjadi 4-1 dimenit 81. Spurs semakin terbantai. 

Soon dan Harry Kane seolah mengalami kebuntuan. Richarlison yang masuk sebagai pengganti juga tak mampu memberikan kontribusi apa-apa. Tidak ada peluang berharga bagi lini depan Spurs kali ini. 

Anak asuh Conte yang pekan lalu baru saja melibas Manchester City justru pekan ini terbantai oleh Leicester City. Sedang Rodgers sebagai pengasuh Leicester tersenyum manis dengan raihan 3 poin pekan ini. 

Menarik untuk melihat Spurs yang akan bertandang ke AC Milan untuk Liga Champion pekan depan dalam waktu dekat. Akankah terbantai lagi. Atau justru Conte menyiapkan strategi baru untuk bangkit? 

Menarik untuk diikuti. Silahkan komen para bolamania. Kekalahan Spurs ini petaka atau berkah bagi laga Liga Champion mendatang. 

Salam. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun