Setelah aku melakukan itu, aku pun merasa lebih tenang dan terbayangkan semua yang harus aku lakukan untuk menata kembali semua keinginan dan impianku.
Ternyata Berdamai dengan masa lalu itu mudah, hanya perlu mengingat kembali dengan kejadian itu dengan baik. Lihatlah semua hal yang sudah dilakukan. Lalu, berdo'alah pada Tuhan.
***
"Biarlah jemari menari mengikuti irama hati"
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!