Mohon tunggu...
Faisol
Faisol Mohon Tunggu... Wiraswasta - Lahir di Jember - Jawa Timur, Anak ke 2 dari enam bersaudara.

Instagram : akhmadf_21 Twitter : @akhmadf21

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Memanfaatkan Air Rebusan Sisa Makanan, Menjadi Pupuk Organik

2 Oktober 2021   07:55 Diperbarui: 2 Oktober 2021   07:59 566
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Air rebusan sisa makanan bisa dimanfaatkan untuk menjadi pupuk organik pada tanaman yang kita rawat | ilustrasi : kompas.com

Sangat sayang dibuang begitu saja, meski air rebusan merupakan termasuk limbah dapur yang kerap diremehkan dan dianggap tiada manfaatnya.

Air rebusan sisa makanan yang mengandung banyak gizi dan protein sangat bagus untuk tanaman, maka disiramkan pada tanaman sekaligus menjadi pupuk organik.

Sebelum di siramkan pada tanaman, sebaiknya di dinginkan terlebih dahulu

Air rebusan sisa jangan terburu-buru dibuang sebab air tersebut mengandung banyak protein dan gizi dalam larutan masakan.

Apalagi sisa masakan daging dan beras yang sangat bagus untuk di manfaatkan menjadi pupuk organik, sehingga akan membuat tanaman disekitar rumah kita akan tumbuh, berkembang dan berbuah dengan baik.

Pemanfaatan air rebusan ini terlebih dahulu untuk di dinginkan terlebih dahulu, bisa mendinginkan secara alamiah, atau mendinginkan air rebusan dengan di campur dengan air dingin, sehingga akan memperbanyak dari air rebusan itu sendiri.

Dengan begitu air rebusan sisa makanan bisa bermanfaat bagi tanaman yang kita

Memanfaatkan lahan sempit untuk menghasilkan sayur |ilustrasi : ervinasp.com
Memanfaatkan lahan sempit untuk menghasilkan sayur |ilustrasi : ervinasp.com

Terkadang memang kita menganggap sesuatu yang banyak manfaatnya di pandang dengan sebelah mata, salah satunya air rebusan sisa makanan yang kerap dianggap tidak ada manfaatnya.

Oleh karenanya air rebusan sisa makanan, terutama sisa air rebusan daging, beras, sayuran dan sisa makanan lainnya sangatlah bermanfaat untuk dijadikan pupuk organik yang bermanfaat bagi pertumbuhan dan perkembangan tanaman kita di rumah.

Air Rebusan sisa makanan tidak hanya bisa dibuat pupuk tanaman sayur, untuk tanaman hias pun sangat bermanfaat 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun