Hal ini penting untuk menjaga kontinuitas pendidikan dan kondusifitas di sekolah memastikan semua pihak tetap berfokus pada tujuan utama, yaitu peningkatan kualitas pendidikan.
Setiap kebijakan pendidikan harus berorientasi pada kesejahteraan siswa dan efektivitas pengajaran. Nama Kurikulum Merdeka sudah memiliki posisi yang kuat dan simbolik dalam sistem pendidikan Indonesia saat ini.Â
Oleh karena itu, menyesuaikan penerapan kurikulum tanpa mengganti namanya mungkin adalah cara terbaik untuk menjaga konsistensi, stabilitas, dan semangat yang telah dibangun. Sambil tetap membuka ruang perbaikan demi perbaikan untuk pendidikan yang lebih baik. Aamiin YRA.
Semoga ini bermanfaat..
*****
Salam berbagi dan menginspirasi.
== Akbar Pitopang ==
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H