Film Di Ambang kematian terinspirasi dari kisah nyata yang dibagikan dalam utas viral di Twitter dengan judul yang sama yaitu "Di Ambang Kematian ".
Utas tersebut berasal dari @jeropoin dan di jadikan sebuah film yang di produksi oleh MVP pictures dan di sutradarai oleh Azhar Kinoi Lubis lalu naskah filmnya ditulis oleh Erwanto Alpha Dullah.
Filem Di Ambang Kematian bercerita tentang Nadia (Taskya Namya) yang di ambang kematian setelah mengetahui banhwa ayahnya melakukan pesugihan yang menuntut nyawa manusia sampai pada hari di mana dia menyaksikan sang ibu meninggal secara tragis,demi mencegah kematian berikutnya Nabila,kakanya Yoga(Wafdan )dan sang ayah menmpuh ritual-ritual khusus ,namu iblis di balik pesugihan itu tetap terus mengintai  membuat Nabila dan keluarganya hidup di ambang kematian.
Sigmund FreudÂ
Sigmund Freud adalah seorang Austria keturunan Yahudi dan pendiri aliran psikoanalisasi dalam bidang ilmu psikologi.
Menurut Freud kehidupan jiwa memiliki tiga tingkatan kesadaran,yaitu sadar(preconscious),dan tak sadar (unconsious).Konsep dari teori Ferud yang paling terkenal adalah tentang adanya alam bawah sadar yang mengendalikan sebagai besar perilaku.Selain itu ,dia juga memberikan pernyataaan bahwa perilaku manusia di sadari pada hasrat seksualitas (eros) yang pada awalny di lakukan oleh manusia semenjak kecil dari ibunya.
Di antaranya ada :Â
Alam bawah sadarÂ
Freud berpendapat bahwa alam bawah sadar mengendalikan sebagian prilaku manusia.
Struktur KeperibadianÂ
Freud menyimpulkan bahwa keperibadian manusia terdiri dari tiga kompenen yaituÂ
- Id adalah komponen kepribadian yang primitif dan naluriah.Â
- Ego adalah komponen kepribadian yang berkaitan dengan proses pengambilan keputusan sadar.
- Superego dalah bagian dari jiwa manusia yang berfungsi sebagai kekuatan moral dan etik, serta mengatur bagaimana ego beroperasi.