pendidikan di Indonesia punya banyak tantangan. Salah satunya, skor PISA (Programme for International Student Assessment) kita masih tertinggal jauh.Â
Kita semua tahu,Tapi ada satu pendekatan yang dipercaya bisa mengubah keadaan, yaitu STEM (Sains, Teknologi, Teknik, dan Matematika). Kenapa pendekatan ini penting? Dan apa saja kendalanya?
Apa Itu STEM dan Kenapa Penting?
STEM bukan cuma tentang menghafal rumus atau teori di buku.Â
Ini tentang cara berpikir.Â
Bayangkan, di era sekarang, banyak pekerjaan membutuhkan kemampuan untuk memecahkan masalah, berinovasi, dan berkolaborasi.Â
Semua itu bisa diasah melalui pendidikan STEM.Â
Menurut laporan dari Kementerian Pendidikan, beberapa sekolah di Indonesia sudah mulai menerapkan metode ini melalui program seperti Kihajar STEM.Â
Di sini, siswa diajak memecahkan masalah nyata, berkolaborasi, dan menciptakan produk nyata seperti robot atau alat sederhana.
STEM sangat dibutuhkan di dunia kerja modern.Â
Banyak industri mencari lulusan yang punya kemampuan teknis dan berpikir kritis.Â
Sayangnya, di Indonesia, minat mahasiswa terhadap STEM masih kalah jauh dibandingkan bidang sosial-humaniora.Â