Kesimpulan
KTT ASEAN Jakarta 2023 memiliki urgensi yang besar dalam konteks pertumbuhan ekonomi dan pengentasan kemiskinan di Indonesia dan wilayah ASEAN.Â
Sebagai Ketua ASEAN, Indonesia memiliki kesempatan untuk memimpin upaya dalam memperkuat integrasi ekonomi, investasi dalam infrastruktur, pengembangan sektor pertanian, perlindungan lingkungan, dan penanganan krisis. Melalui kerja sama yang kuat di antara negara-negara anggota ASEAN, KTT ini dapat memberikan kontribusi positif bagi pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat di seluruh kawasan ASEAN.
Semoga Indonesia bisa mendapatkan dampak positif dari penyelenggaraan KTT ASEAN Jakarta kali ini.
Salam perubahan, 06 September 2024
Ahamd Syaihu untuk Kompasiana
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H