Mohon tunggu...
Ahmad Abni
Ahmad Abni Mohon Tunggu... Guru - Manusia akan mencapai esensi kemanusiaannya jika sudah mampu mengenal diri melalui sikap kasih sayang

Compasionate (mengajar PPKn di MTsN Bantaeng)

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Labirin Konsumerisme

4 Februari 2021   07:23 Diperbarui: 6 Februari 2021   13:03 325
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sahabatgallery.wordpress.com

Marilah berkaca pada kehidupan khalifah Umar Bin Khattab tentang kesederhanaan hidup sekaligus dapat mengantarkan kita keluar dari labirin konsumerisme. Kesederhanaan Umar Bin Khattab membuat seorang utusan dari negeri Syam heran sekaligus takjub. Sebelum bertemu dengan sang khalifah, utusan itu berfikir akan bertemu dengan pemimpin Islam yang duduk di atas singgasana yang mewah bertahtakan berlian, namun khalifah yang ditemuinya ternyata hanya tidur diatas pasir yang beralaskan daun kurma serta berteduh di bawah anyaman daun kurma. Sang utusan menemukan pemandangan yang jauh berbeda dibanding negerinya. Inilah sosok pemimpin yang peduli sekaligus tidak menciptakan sekat dengan siapa pun. Pantas saja sang khalifah dikagumi oleh rakyatnya sekaligus disegani oleh lawan-lawannya.  

Sumber Bacaan;

Departemen Agama Republik Indonesia, Alquran dan terjemahannya, J-ART, Bandung, 2005.

https://dosensosiologi.com/

https://ipsterpadu.com/

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun