Itulah review dan beberapa hal yang saya alami ketika mengonsumsi bio insuleaf. Perlu Anda ingat bahwa kondisi saya dan Anda berbeda, jadi mungkin bisa menghasilkan efek yang berbeda juga dalam pengonsumsian bio insuleaf. Oke, selanjutnya kita review produk Yacona:
Yacona
Yacona merupakan produk herbal dengan ekstrak 3 daun sebagai bahan dasarnya. Bahan dasar dari yacona kapsul ini adalah daun yakon, daun salam dan daun sambiloto. Sebenarnya yang paling membuat saya tertarik adalah kandungan daun yakonnya. Saya mengenal daun yakon karena daun yakon dijuluki sebagai daun insulin di kalangan penderita diabetes. Sayangnya karena kesulitan mendapat daunnya, saya tidak pernah mencoba daun yakon secara langsung.
Yacona memiliki klaim bahwa produknya tidak hanya dapat menurunka kadar gula darah, namun juga memperbaiki kerusakan sel beta pankreas yang mendorong produksi dan sensiivitas hormon insulin. Jadi kadar gula darah dapat turun secara alami. Saya langsung terpaku dengan iklannya yang agak lain itu ya.Â
Nah, berbeda dari bio insuleaf  yang berbentuk sirup, yacona berbentuk kapsul. Kapsulnya yaa ukuran standar pada umumnya jadi gak kelolodan lah ya pas minum haha. Oke langsung aja yuk review dari mengonsumsi bio insuleaf
Negatif yacona:Â
Harganya lebih mahal dari bio insuleaf, agak priceeyyyyyy yaaa tapi yah masih terhandle kantong lah
Karena bentuknya yang kapsul itu, saya masih merasa kayak minum obat dokter haha. Oiya saya memang sengaja menghindari obat dokter karena khawatir tidak bisa stop
Akan lebih baik dalam packaging yacona dilapisi bubble wrap. Ini obat loh!
Positif yacona: