Balas budi untuk diri sendiri yang kita manjakan atau kita paksa dengan tak berperikemanusiaan
Balas budi bagi tetangga kita.. Seperempat batu jauhnya
Balas budi untuk sesama yang tersingkirkan
Balas budi untuk sesama yang terasingkan
Balas budi untuk sesama yang terkucil kan
Balas budi untuk sesama yang miskin dan kekurangan
Sahabat marilah kita bercermin
Dengan hidup yang singkat mari berbuat yang semakin berharga
Melepaskan ego yang tinggi kita
Atas apa yang sudah kita lakukan dalam pikiran,
Atas apa yang sudah kita lakukan dalam tenaga seperti robot