Mohon tunggu...
Agung Budiwati
Agung Budiwati Mohon Tunggu... Guru - selalu berusaha belajar menjadi orang baik

selalu berusaha belajar menjadi orang baik

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pemanfaatan Papan Pajangan Kelas sebagai Mading untuk Meningkatkan Karakter Anak

8 Februari 2024   08:03 Diperbarui: 8 Februari 2024   08:06 848
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Strategi  yang digunakan dalam praktik baik pembuatan majalah dinding/mading ini dengan melalui fase awal, fase pengerjaan, dan fase akhir.

Fase awal meliputi :

Menentukan waktu pengerjaan dan pemilihan tema majalah dinding/mading

Menentukan anggota kelompok kerjadan pembagian tugas anggota kelompok

Fase pengerjaan meliputi :

Berkelompok mencari tempat yang nyaman dalam pengerjaan, ketua kelompok memimpin pengerjaan majalah dinding/mading.

Masing-masing anggota kelompok bekerja sesuai pembagian tugasnya.

Jika ada anggota kelompok yang sudah selesai mengerjakan tugas, maka membantu anggota kelompok yang lain untuk menyelesaikan tugasnya.

Jika ada anggota kelompok kesulitan mengerjakan tugasnya maka dapat bertanya kepada anggota kelompok yang lain bagaimana cara pengerjaannya.

Fase akhir pengerjaan meliputi :

Mengecek ulang hasil karya majalah dinding masing-masing kelompok.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun