Mohon tunggu...
Agung Han
Agung Han Mohon Tunggu... Wiraswasta - Blogger Biasa

Part of #Commate'22- Now - KCI | Kompasianer of The Year 2019 | Fruitaholic oTY'18 | Wings Journalys Award' 16 | agungatv@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Music Pilihan

Nostalgia Bareng Krakatau Band di Titan Center Bintaro

10 Februari 2020   16:41 Diperbarui: 11 Februari 2020   13:57 414
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Demi kebahagiaanku yang kucari

Diam-diam saya semakin takjub, dengan kualitas vocal Trie Utami yang tetap prima di usia setengah abad lebih. Tehnik bernyanyi sangat dikuasai, bisa menaklukkan nada-nada tinggi tanpa kesulitan.

Dan setelah sekian lagu dinyanyikan, tidak tampak terengah-engah atau kecapekan. Pada tubuhnya yang mungil, menyimpan kemampuan olah vocal yang dahsyat.

Selanjutnya  lagu Only Dream, sebuah lagu yang gagal release karena dianggap berat oleh produser kala itu. Dilanjutkan lagu berjudul "Cita Pasti" dan lagi-lagi penonton diajak ikut bernyanyi di lagu "La samba Primadona".

Kemudian lagu Hity diambil dari album pertama, meskipun instrumetalia tetapi disukai dan kerap diputar di radio besar kala itu. Penonton masih disuguhkan lagu lawas, yang berjudul imaji, meski di telinga saya familar dengan lagu ini tapi tidak terlalu hapal.

dokpri
dokpri
Di ujung lagu imaji, tiba-tiba seluruh personel meninggalkan panggung. Sontak penonton tak terima, berseru dengan kata lagi-lagi-lagi.

Selang tak berapa lama semua personil Krakatau kembali naik panggung, Indra Lesmana berujar, boleh satu lagu tapi syaratnya semua berdiri dan ikut bernyanyi. Mendengar intronya, saya bisa menebak lagu "Gemilang".

Hari terus berganti

Banyak yang telah terjadi

Diriku kian pasti

Segala kan kuraih

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun