Integrasi dari ketiga aspek pencapaian kinerja, yaitu availability rate, performance rate, dan quality rate akan memunculkan satu parameter tunggal bernama Overall Equipment Effectiveness atau OEE. Semakin tinggi nilai OEE maka kinerja sumber daya penunjang bisnis akan semakin baik.
Dalam hal ini, efisiensi bisnis seharusnya sudah mampu berkontribusi positif dalam meminimalkan biaya operasional bisnis. Tinggal mengoptimalkan sisi pencapaian omzet bisnis agar supaya profit yang dihasilkan semakin besar.
Salam hangat,
Agil S Habib
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H