Mohon tunggu...
Indah Dwi Afta Fakhomah
Indah Dwi Afta Fakhomah Mohon Tunggu... Mahasiswa - -

Try, try, and try!

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Peradaban Islam Masa Rasulullah dan Khalifah Rasyidah

11 Juni 2023   06:00 Diperbarui: 11 Juni 2023   06:17 359
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

a. Abu Bakar (632-634 M)

Khalifah merupakan pemerintahan/kepemimpinan manusia yang sesuai dengan kebenaranNya (Abul A'la Maududi). Tidak ada pesan khusus dari Nabi, namun kaum Anshorlah yang paling banyak berjasa terhadap Islam. Jadi, setelah adanya pertemuan kaum Anshar di Saqifah Banii Sya'idah, mereka menyimpulkan bahwa yang akan menggantikan posisi Rasul sebagai Pemimpin Negara bersal dari kaum Anshor.

Sebelum terpilihnya khalifah, terdapat perdebatan yang sengit anatara kaum Anshor dan Muhajirin. Abu Bakar mengemukakan kelebihan kaum Muhajirin, dan mengajukan 2 kandidat dari Quraisy, yaitu Umar bin Khattab dan Ubaidah Al-Jarrah. Namun, Umar langsung menepis pendapat Abu Bakar dan mengajukan Abu Bakar sebagaii pengganti yang cocok karena ia adalah kepercayaan Rasulullah (As-Shiddiq) semasa hidupnya. Ketika saat itu juga, Umar, Ubaidah, dan para sahabat lainnya membaiat Abu Bakar. Maka dari sinilah Abu Bakar menjadi Khalifah pertama.

Kontribusi Abu Bakar dalam Mengembangkan Islam:

a.Megutus pasukan Usamah bin Zaid ke Syam

b.Mengajak kaum Muslimin pada ajaran yang benar dan memberantas pengaku Nabi palsu

c.Mengumpulkan potongan-potongan Al-Qur'an untuk 1 mushaf

d.Berperang dg kaum pembangkangg

e.Mengutus pasukan ke Syam dan Irak

Abu Bakar memutuskan serta berkata, "Dengan Khalid akan kubuat Romawi melupakan bisikan setan." Tidak ada dari mereka yang hadir yang menentang pendapat Khalifah ini. Lalu Abu Bakar menulis surat kepada Khalid bin Walid yang ketika itu sedang berada di Irak untuk segera berangkat ke Syam. Dimintanya agar Mutsana bin Haritsah menggantikannya di Irak.

Pada 22 Agustus 634M, Abu Bakr wafat pada usia 63th.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun