Menghapus kata-kataku seluruh
"Setelah dewasa, Nak. Kau harus menjadi orang hebat
Mampu membahagiakan keluarga
Sehat selalu dan panjang umur..."
Malaikat mengaminkan.
Aku tertidur dalam laut air mata yang diam
Waktu kecil bertukar, aku besar lugu
Angin mendesau panjang di mimpi
Tak ada, tak ada yang tertahankan Ibu
Aku sejadi-jadinya meruahkan batinku
Padamu juga
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!