Mohon tunggu...
Brader Yefta
Brader Yefta Mohon Tunggu... Administrasi - Menulis untuk berbagi

Just Sharing....Nomine Best in Specific Interest Kompasiana Award 2023

Selanjutnya

Tutup

Music Pilihan

Ini 4 Lagu Lawas Indo Bertema Januari Ketika Resolusi Asmara "Menggantung"

11 Januari 2022   19:35 Diperbarui: 12 Januari 2022   09:11 556
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.


3. Dua puluh dua Januari 

Penyanyi Iwan Fals yang dikenal lagu - lagunya awet sampai Generasi Z jaman sekarang merilis tahun 1981. Single 22 Januari ada dalam album Sarjana Muda. Lirik- liriknya berkisah soal menjajaki cinta bersama namun tak tau mau dibawa ke mana. Uniknya Om Iwan merangkap sebagai penciptanya juga. 

Jalan berdampingan tak pernah ada tujuan

Membelah malam mendung yang selalu datang

Kisah pacaran anak era 80 an  yang sering meminjamkan buku dan menyisipkan foto dalam buku pun dilukiskan dengan apik. Termasuk menjaga dan menyimpan nya di lemari saking berharganya meski pada akhirnya....putus asa dab putus lepas. Hmm


4. Januari

Dirilis 20 tahun silam alias tahun 2002. Bagi saya lagu milik mendiang Kaka Glen Fredly ini paling tegas dalam lirik- liriknya. Ibarat dua anak manusia yang sudah tak ada hubungan cinta dan putus dengan segala konsekuensinya. Semua lirik dari awal sampai akhir menyatu tanpa kiasan. 

Semua berakhir di Januari tahun yang baru ketika apa yang dibangun dan  dijalani sampai Bulan Desember tahun sebelumnya tak bisa diteruskan lagi. Sampai disini Beb, cukup sudah, jangan tangisi kisah kita berakhir di Januari. 


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun