Mohon tunggu...
Aditya Prahara
Aditya Prahara Mohon Tunggu... Jurnalis -

Suka olahraga. http://adityaprahara.blogspot.co.id

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Harapan Baru Itu Bernama Vardy dan Donnarumma

15 Desember 2015   17:35 Diperbarui: 15 Desember 2015   18:17 536
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Reflek cepat dalam mengantisipasi bola yang dimiliki oleh Donnarumma membuatnya disejajarkan dengan Buffon. Buffon yang kini sudah menapaki usi 37 tahun, tentu membutuhkan penerus untuk menjaga gawang Timnas Italia kelak. Selain Timnas Italia, AC Milan pun tentu akan sangat berharap Donnarumma menjadi pencetak sejarah baru bagi klub yang kini masih berada di peringkat tujuh klasemen sementara Serie A ini.

Akan tetapi, akan tiba masanya saat Milan berjuang untuk mempertahankan pemain mudanya jika dilirik oleh klub raksasa lain mengingat potensinya sebagai wonderkid. Jangan sampai aset berharga ini malah disia-siakan seperti yang sudah terjadi sebelumnya.

Mereka Adalah Harapan Baru Dunia Sepak Bola

Semakin ketatnya persaingan dunia sepak bola membuat banyak pemain potensial kehilangan tempat untuk unjuk kebolehan. Dengan hadirnya dua idola yang tak terduga di atas, kita tentu berharap bisa terus menikmati kemampuan mereka. Vardy yang sudah menapaki usia 28 masih punya waktu untuk terus mencetak rekor demi rekor. Demikian juga dengan Donnarumma yang berusia 16 tahun, tentu masih panjang perjalanan yang dimilikinya untuk bisa mencapai target puncak sebagai pemain sepak bola.

Harapan pada pundak mereka tentu berat, namun pastinya kita sangat berharap akan lahir Vardy atau Donnarumma yang lain agar persaingan dalam dunia sepak bola semakin ketat dan melahirkan decak lidah baru.

Surabaya, 15 Desember 2015

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun