Alunan takbir
Seperti merindukan sesuatu yg tak nampak dan magis
Yang ketiga
Ketika menatap wajah istri yg lelah mendampingi mudik
Dan anak anak yg meringkuh lemah
Terimakasih telah mendampingi ku,ternyata ada juga yg mau dengan ku
Seorang genius,idealis,dan melankolis ,kadang ekplosif dengan daya ledak sedang ,Hingga membuat mu sering bingung
Entahlah aku kadang merasa dikirim dari masa depan
Dan akupun menangis sesenggukan menatap wajah polosmu
Yang ke empat
Ketika sholat ied bareng bareng sambil bawa koran sendiri
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!