Dia mengaku kerasan dan betah bekerja di UPT Puskeswan dan Kesmavet Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Pandeglang karena lingkungan kerja yang nyaman, senang dan tidak ada beban pikiran.
Kenyamanan perlu didapatkan setiap orang dalam setiap pekerjaan lantaran bila tidak nyaman, sesuatu yang dikerjakan tidak akan menjadi maksimal hasilnya.
Diakhir perbincangan, Uton juga ingin menjadi pegawai negeri yang baik dengan selalu bertanggungjawab pada apapun yang dikerjakan dan berkonstribusi positif bagi kinerja Pemerintah Kabupaten Pandeglang. (aSt)
Semangat Pak Uton!
 Salam Literasi.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H