Anak ketiga menatap sang ayah, turun dari kursi dan memeluk ayahnya, "Ayah, saya hanya ingin selalu bersama ayah sampai akhir hayatku, semoga engkau mengabulkannya."
***
"Ya Tuhan, kami ini hamba bodoh yang banyak melakukan kesalahan, kiranya Engkau bersedia mengabulkan satu permintaan kami, yaitu untuk dapat mengasihi dan menyayangimu seutuh-utuhnya dan selama-lamanya. Jika kami salah arah dalam mengasihi dan menyayangimu, ajarilah kami untuk dapat mengasihi dan menyayangimu dengan cara yang benar, yang sesuai kehendak-Mu. Bukan cara kami. Ya Tuhan, terjadilah kehendakmu pada kami."
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI