Mohon tunggu...
Adam SyahrulMubarok
Adam SyahrulMubarok Mohon Tunggu... Freelancer - Takdir memang telah Tuhan tuliskan jauh sebelum penciptaan, namun setelah penciptaan tidak akan menjadi salah ketika menulis akan menjadi nasib yang begitu baik dalam kehidupan.

Saya adalah seorang freelencer Ketika hobi dapat menjadi sumber penghasilan, begitulah saya. Memiliki ketertarikan akan dunia jurnalistik terutama pada bidang penulisan membuat saya mencoba untuk mencari peluang lain yang dapat menghasilkan rupiah dengan bermodalkan hobi saya pribadi.

Selanjutnya

Tutup

Healthy

10 Hal yang Tidak Boleh Dilakukan Saat Sedang Jerawatan

21 November 2020   12:00 Diperbarui: 5 April 2021   18:30 5856
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi wajay yang sedang jerawatan (Sumber : Srisakorn | kompas.com)

Jerawat (acne) adalah gangguan pada kulit yang berhubungan dengan produksi minyak (sebum) berlebih. Jerawat terjadi ketika folikel rambut atau tempat tumbuhnya rambut tersumbat oleh minyak dan sel kulit mati. Hal tersebut menyebabkan peradangan serta penyumbatan pada pori-pori kulit. Peradangan ini ditandai dengan munculnya benjolan kecil (yang terkadang berisi nanah) di atas kulit. Gangguan kulit ini dapat terjadi di bagian tubuh dengan kelenjar minyak terbanyak, yaitu di wajah, leher, bagian atas dada, dan punggung.

Hal tersebut terkadang menjadi momok paling dihindari oleh sebagian orang terutama oleh kaum wanita, karena kulit yang mulus juga bersih adalah impian dari kebanyakan wanita di dunia. Tak jarang banyak wanita yang rela merogoh kocek sangat dalam hanya untuk mendapatkan perawatan kulit terutama wajah yang maksimal. Tidak hanya kaum wanita, bahkan diera saat ini hampir sebagian kaum lelaki juga melakukan hal yang sama yakni merawat kulit terutama wajah dengan sangat istimewa dan bahkan jumlah pengeluarannya sungguh sangat menakjubkan.

Nah kali ini kita akan membahas hal-hal apa saja kah yang tidak boleh dilakukan ketika kita menghadapi masalah jerawat yang terjadi pada diri kita. Berikut 10 hal yang tidak boleh dilakukan ketika kita jerawatan.

1. Menyalahkan diri sendiri

Betul sekali, kalian tahu bahwa penyebab timbulnya jerawat adalah karena produksi minyak (sebum)  dalam tubuh yang berlebih. Hal itu terjadi salah satu faktornya adalah karena tingkat emosional yang tidak terkontrol sehingga mengakibatkan otak tidak lagi mampu untuk mengontrol tubuh.

Jadi buat kalian semua bila mana kalian sedang terkena masalah jerawat, usahakan diri untuk tetap relaks dan tidak berfikir negatif. Karena dengan tetap tenang, fungsi otak akan tetap stabil sehingga dapat mengontrol secara penuh tubuh kita. Hasilnya tubuh akan dengan mudah untuk melakukan regenerasi terhadap kerusakan yang terjadi dengan baik.

2. Jangan pernah menyentuh kulit wajah sembarangan

Buat kalian semua yang selalu merasa kesal dengan datangnya jerawat pada wajah kalian, kebanyakan dari kita selalu dengan sengaja melakukan sentuhan langsung kepada bagian yang berjerawat tanpa memperhatikan kebersihan diri terlebih dahulu.

Yang harus kalian ketahui bahwa peradangan yang terjadi itu adalah bentuk proteksi tubuh kita terhadap benda-benda asing yang masuk pada tubuh. Salah satu penyebab jerawat misalnya adalah sisa make-up atau debu yang menyumbat pori-pori dan itu dianggap oleh tubuh merupakan benda asing, maka dari itu tubuh melakukan proteksinya sendiri. Karena proses itu juga yang kemudian membuat kulit menjadi memerah, membengkak bahkan banyak pula yang sampai keluar nanah. Itu dikarenakan cairan tubuh yang berfungsi untuk pencegahan sedang mencoba untuk melakukan proteksinya. Namun akan butuh waktu yang cukup lama untuk tubuh menyelesaikan hal tersebut karena memang proses ini merupakan proses alami.

Jadi ketika hal tersebut terjadi, jangan lagi kalian menambah beban tubuh untuk menyelesaikan tugasnya. Dan hal yang lebih baik adalah dengan membantu kulit untuk menyelesaikan proses tersebut. Salah satu contoh dengan merawat kebersihan kulit wajah dll.

3. Jangan pernah berhenti untuk menggunakan sabun muka

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun