Mohon tunggu...
Sri Wintala Achmad
Sri Wintala Achmad Mohon Tunggu... Penulis - Biografi Sri Wintala Achmad

SRI WINTALA ACHMAD menulis puisi, cerpen, novel, filsafat dan budaya Jawa, serta sejarah. Karya-karya sastranya dimuat di media masa lokal, nasional, Malaysia, dan Australia; serta diterbitkan dalam berbagai antologi di tingkat daerah dan nasional. Nama kesastrawannya dicatat dalam "Buku Pintar Sastra Indonesia", susunan Pamusuk Eneste (Penerbit Kompas, 2001) dan "Apa dan Siapa Penyair Indonesia" (Yayasan Hari Puisi Indonesia, 2017). Profil kesastrawanannya dicatat dalam buku: Ngelmu Iku Kelakone Kanthi Laku (Balai Bahasa Yogyakarta, 2016); Jajah Desa Milang Kori (Balai Bahasa Yogyakarta, 2017); Menepis Sunyi Menyibak Batas (Balai Bahasa Jawa Tengah, 2018). Sebagai koordinator divisi sastra, Dewan Kesenian Cilacap periode 2017-2019.

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

Empat Kenangan Unik dalam Catatan Bulan Ramadan

12 Juni 2018   23:23 Diperbarui: 12 Juni 2018   23:39 1193
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
http://www.ceska-justice.cz

Kejadian lupa puasa biasanya terjadi pada hari pertama bulan Ramadhan. Kejadian itu munul, karena pikiran yang memengaruhi kesadaran masih terprogram seperti bulan-bulan biasa. Tidak aneh, bila terdapat segelintir umat Islam meneguk minuman (mencicipi makanan) di luar kesadaran kalau mereka tengah berpuasa. Sunggupun perut sudah terlanjur kemasuki minuman (makanan), kaum yang mendalami ajaran agama, niscaya berpuasa hingga waktu buka.

Catatan Akhir

Ramadhan akan segera pergi. Kepergiannya sering meninggalkan kenangan unik dan mengesan. Kepergiaannya meninggalkan umat Islam yang telah meraih kemenangan. Kepergiannya yang tidak musti dilepas dengan pesta petasan dan kembang api, melainkan doa agar tahun depan kembali beruasa dengannya. Bulan penuh bekarh yang mengantarkan umat Islam pada kesempurnaan hidup.  

-Sri Wintala Achmad-

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun