Mohon tunggu...
Abusagara
Abusagara Mohon Tunggu... -

satu hari, satu tulisan. Ingin mendapatkan kebaikan mesti harus memungut dari jalanan

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Kebencian Tidak Perlu Diwariskan

7 Maret 2018   10:12 Diperbarui: 7 Maret 2018   11:18 414
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: lamrimnesia.org

Musuh satu terlalu banyak,

Bukankah itu kata orang tua kita serentak?

Tidak pantas negara besar ini dikotak-kotak,

Bahu-membahu, jaga tanah ini yang terus dirusak,

Apa meski kebencian yang diwariskan? Dipelihara dan beranak pinak?

Indonesia selalu terjajah,

Kita sadar betul, bangsa ini kaya tumpah ruah,

Minyak bumi, gas alam, tanah subur penghasil rempah,

Berbagai negeri antri ingin menjarah,

Pahlawan kita tidak menyerah menciptakan sejarah,

Indonesia kini pasrah diberangus amarah,

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun