Mohon tunggu...
Abdurrahman Kader
Abdurrahman Kader Mohon Tunggu... Guru - Gubukuksuma

Tidore Kepulauan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Program Sekolah yang Berdampak pada Murid

15 Oktober 2021   00:38 Diperbarui: 15 Oktober 2021   00:47 125
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Evaluasi program 

Evaluasi Program diperlukan dalam mengoptimalkan pencapaian tujuan dari program tersebut, dengan melakukan  wawancara, observasi, survey kepada peserta didik, guru serta dilaksanakan pada setiap bulan sehingga dapat memperbaiki kekurangan-kekurangan dalam pelaksanaan program.

Pembelajaran Program 

Pembelajaran yang didapat dari program ini, yaitu dengan pembinaan dan pengembangan potensi anak melahirkan generasi unggul dalam berbagai bidang serta melahirkan kerja sama yang baik antara komunitas warga sekolah, komite sekolah, orang tua murid serta seluruh warga masyarakat dalam proses pengembangan dan kemajuan sekolah dan pendidikan pada umumnya. 

Dengan adanya program "BERTASBI" sebagai brand sekolah sehingga terjadi perubahan dalam VISI, MISI serta Tujuan sekolah untuk menjalankan program sekolah dengan baik, sehingga program ini dengan tujuan dapat mengembangkan potensi murid baik dalam bidang akademik dan non akademik sehingga melahirkan generasi unggul, yaitu terampil, akhlak mulia, berbadan sehat serta menguasai teknologi.

Dalam Perencanaan hingga pelaporan Program "BERTASBIH" (Berbasis Teknologi, Agama, Seni, Olaharaga dan Bahasa Inggris) di SMA Negeri 10 Tidore Kepulauan dengan melibatkan berbagai pihak yang berkepentingan dari dalam maupun luar sekolah (Pengawas sekolah , Kepala Sekolah, Guru,  Komite , Murid , Orang tua/masyarakat/Alumni) agar program dapat berjalan dengan baik dan  mencapai tujuan yang diaharapkan.

Program ini seluruh warga komunitas sekolah, murid, guru, tenaga kependidikan, dan kepala sekolah diharapkan dapat memberikan konstribusi positif dalam mengembangkan potensi murid dalam mengembangkan dirinya secara sadar sehingga melahirkan anak yang bijak dalam teknologi, agamais, terampil dan menguasai bahasa inggris.

Komunitas pendidikan memilki peran dalam meningkatkan dan menyediakan fasilitas yang mendukung program yaitu dengan menyediakan/mengadakan sarana dan peralatan yang mendukung program di sekolah. Pengelolah program diharapakan memiliki kecakapan, kreatifitas dalam membimbing dan membina anak untuk mengembangkan potensinya, serta komite, orang tua selalu mendukung dalam pengembangan potnsi anak serta memanfaatkan aset pendukung lainnya misalnya pelatih Bola kaki, Bola Volli, Musik, Menari dan lain-lain untuk mendukung pelaksanaan program agar berjalan sesuai tujuan yang diharapkan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun