Mohon tunggu...
Abdul Wahab Dai
Abdul Wahab Dai Mohon Tunggu... Penulis - Pegiat Jurnalisme Warga

Gemar membaca buku dan media sejak SD hingga kini.

Selanjutnya

Tutup

Book

Pierre Labrousse Penyusun "Kamus Merah" Indonesia-Prancis Dipanggil Yang Kuasa

16 Maret 2024   20:12 Diperbarui: 19 Maret 2024   09:16 575
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber Foto: Yessi Yasmini 

Akibat perbedaan kebudayaan dan peradaban yang sangat jauh, satu di Barat satu di Timur, beberapa kata benda disertai gambar misalnya pada kata "blangkon".

Beberapa anggota asosiasi pengajar bahasa Prancis yang tergabung dalam Persatuan Pengajar Prancis se-Indonesia PPPSI memberi ucapan belasungkawa atas kepergian mendiang Labrousse.

"Adieu Pak Pierre Labrousse...
Kamus Bapak telah membantu banyak sekali pembelajar bahasa Prancis di Indonesia, semoga jasa-jasa Bapak menjadi amal kebaikan yang menerangi jalan kemuliaan Bapak," tulis akun @mirilherman, anggota PPPSI.

"Benar Monsieur Herman. Pahala yang tiada putus," timpal Andi Were Polili, dosen Pendidikan Bahasa Prancis Unimed Sumatera Utara melalui akun WhatsApp-nya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Book Selengkapnya
Lihat Book Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun