Mohon tunggu...
Abdul ShabirMarhadi
Abdul ShabirMarhadi Mohon Tunggu... Guru - Praktisi Pendidikan YPI Al Azhar

Pendidikan, Traveling, Teknologi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Karakteristik Geomorfologi Jalur Pendakian Cibodas Gunung Pangrango Cianjur Jabar

9 Juni 2023   16:58 Diperbarui: 9 Juni 2023   17:04 1133
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagi peneliti diharapkan dapat menambah pengetahuan tentang penelitian fisik, khususnya mengetahui tentang karakteristik geomorfologi.

  • Bagi fakultas, sebagai bahan masukan untuk melengkapi perpustakaan, fakultas yang digunakan sebagai bahan bacaan, acuan, pedoman dan referensi.

  • Sebagai bahan referensi bagi peneliti lain yang ingin mengkaji permasalahan sejenis pada waktu dan tempat lain.

  • Bagi para pendaki, sebagai referensi untuk melakukan pendaki

  • Hasil Penelitian

    Objek dalam penelitian ini adalah karatkteristik geomorfologi Gunung Pangrango jalur pendakian Cibodas, karakteristik yang dinilai berdasarkan faktor jalur pendakian, lereng, kesteabilan lereng, landscape, landform, wilayah ketinggian, dan material permukaan.

    Aspek fisik pada jalur pendakian Cibodas menuju puncak Pangrango akan dideskripsikan untuk melihat karakteristik geomorfologi Gunung Pangrango jalur pendakian Cibodas.

    Jalur Pendakian Cibodas Gunung Pangrango

    Jalur pendakian adalah jalan atau rute yang dilalui pendaki untuk mencapai puncak gunung pangrango, suatu jalur pendakian memiliki kenampakan alam khas atau karakteristiknya yang berbeda-beda dan unik, keunikan ini dipengaruhi oleh foktor geomorfologi pada suatu jalur pendakian. Hal ini pula menjadi daya tarik bagi para pendaki yang melintasinya.

    Pendakian jalur Cibodas memiliki karakteristik yang variatif karena memiliki ragam morfologi khusus dalam setiap wilayah ketinggian seperti landform (bentuk medan), lereng, dan landscape (bentang alam) terhubung dengan  titik obyek wisata serta aliran sumber air yang tersebar pada tiap wilayah ketinggian. Karakteristik geomorfologi pada jalur Cibodas tercipta karena bentuk medan dan relief rendah sampai tinggi serta dipengaruhi keadaan fisik formasi geologi pada masa quarter. (Lihat Peta 5)

    peta-geologi-desa-6482ed5708a8b5654744efc5.jpg
    peta-geologi-desa-6482ed5708a8b5654744efc5.jpg

    HALAMAN :
    1. 1
    2. 2
    3. 3
    4. 4
    Mohon tunggu...

    Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
    Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
    Beri Komentar
    Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

    Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
    LAPORKAN KONTEN
    Alasan
    Laporkan Konten
    Laporkan Akun