Mohon tunggu...
Encang Zaenal Muarif
Encang Zaenal Muarif Mohon Tunggu... Guru - Guru, Penulis Lepas, Youtuber, Petani, Pebisnis Tanaman

Tak kenal maka tak sayang. Guru Bahasa Inggris di SMA Negeri 3 Banjar, Kota Banjar, Jawa Barat. Pemilik kanal YouTube Abah Alif TV dan Barokah Unik Farm. Mantan wartawan dan Redaktur Pelaksana SK Harapan Rakyat. Ketua Yayasan Al Muarif Mintarsyah sekaligus pendiri SMP Plus Darul Ihsan Sindangkasih. Kini aktif di PGRI dan diamanahi sebagai Ketua PGRI Cabang Kec. Banjar dan sekretaris YPLP PGRI Kota Banjar. Untuk menyalurkan hobi menulis, aktif menulis di berbagai media cetak dan media online. Karena seorang anak petani tulen, sangat suka bertani dan kini menjadi owner Toko Barokah Unik Tokopedia, yang menjual berbagai jenis bibit tanaman, di antaranya bibit kopi, alpukat dan lain sebagainya.

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Berkemah di Darmacaang, Dijamin Malas Pulang

16 Februari 2024   21:12 Diperbarui: 17 Februari 2024   07:11 325
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokpri. Anak-anak menikmati indahnya  Darmacaang. Proses pendidikan untuk anak agar mencintai alam. 

Kami sudah dua kali berkemah di tempat ini, tapi masih tetap rindu untuk datang lagi. Kesejukan, dan indahnya pemandangan yang luar biasa, membuat kami betah dan malas untuk pulang. 

Apalagi kalau kita berkemah di bagian puncak, yang disebut puncak Move On. Di malam hari, kita akan melihat kerlap kerlip lampu yang berasal dari Kota Tasikmalaya dan Kabupaten Ciamis. 

Dokpri. Kerlip lampu dari arah Kota Tasikmalaya dan Kabupaten Ciamis terlihat indah di Puncak Move On Darmacaang. 
Dokpri. Kerlip lampu dari arah Kota Tasikmalaya dan Kabupaten Ciamis terlihat indah di Puncak Move On Darmacaang. 

Di siang hari, kita bisa bersantai dengan menyewa hammock dan juga menikmati berbagai fasilitas yang ada, termasuk arena bermain anak. 

Dokpri. Anak-anak menikmati indahnya  Darmacaang. Proses pendidikan untuk anak agar mencintai alam. 
Dokpri. Anak-anak menikmati indahnya  Darmacaang. Proses pendidikan untuk anak agar mencintai alam. 

Dokpri. Serasa jadi seorang milyuner, bersantai di atas jaring di puncak Move On yang indah. 
Dokpri. Serasa jadi seorang milyuner, bersantai di atas jaring di puncak Move On yang indah. 

Dokpri..Berfoto bersama H.A Dadan Nurdani. Jangan dikaitkan dengan politik ya. Jari 3 maksud pak Haji Dadan, adalah SMAN 3 tempat kami bertugas. 
Dokpri..Berfoto bersama H.A Dadan Nurdani. Jangan dikaitkan dengan politik ya. Jari 3 maksud pak Haji Dadan, adalah SMAN 3 tempat kami bertugas. 

Saat kemah yang kedua kalinya, saya tak sengaja bertemu mantan rekan kerja, guru Bahasa Inggris senior, H. A. Dadan Nurdani yang kini bertugas di SMAN 2 Ciamis. Saat itu beliau dan keluarganya tidak berkemah, hanya sekedar piknik sehari saja merayakan tahun baru 2023. Tak terasa, sekarang sudah 2024 lagi. Ah, the time runs so fast.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun