Aku mencarimu dalam riuh debur ombak
Namun tetap saja
Hanya sunyi yang kudapati
Ombak tlah meronta paksa
        Babat habis  semua kenangan kita
Cintaku kini bagai butir pasir
menghilang tanpa jejak tersapu garis ombak
Yang mampu Ku ingat
Setiap butiran pasir adalah kenangan tentangmu
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!