Mohon tunggu...
2330024013 PUPUT ZULAIKA
2330024013 PUPUT ZULAIKA Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Membaca

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Manfaat Serta Kandungan Gizi Daun Kelor (Moringa oleifera)

14 Oktober 2024   19:02 Diperbarui: 26 Oktober 2024   17:51 48
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
www.siloamhospitals.com

Puput zulaika

Nim (2330024013)

Moringa oleifera, juga di kenal sebagai moringa pterygosprerma Gaertn, adalah anggota famili moringacaeae dari tumbuhan angiospermae abadi, tanaman ini di budidayakan di seluruh wilayah tropis dan subtropis di dunia, di mana tanaman ini paling umum di kenal dengan sebutan pohon kelor.

daun kelor di kenal sebagai tumbuhan yang kaya antioksidan, tapi tahu kah anda, kandungan gizi dan manfaat apa saja yang ada pada tumbuhan super food tersebut??

daun kelor merupakan salah satu tanaman yang memiliki aktivitas antioksidan senyawa yang memiliki aktivitas anjuran juga kuat memiliki aktivitas yang kuat dan kalor mengandung senyawa flavoid yang dapat menghambat aktivitas piramidasi dalam pembentukan melanin.

kandungan gizi yang terdapat pada daun kelor di antara nya: vitamin A, B2, B6, C, Mineral zat besi, kalsium, fosfor, magnesium, kalium, protein nabati dan yang pasti nya antioksidan.

berikut rincian Gizi Moringa oleifera per 100 gram:

Kalori: 92 kkal

Air: 75,5 g

Protein: 5,1 g

Lemak: 1,6 g

Karbohidrat: 14,3 g

Serat: 8,2 g

Kalsium: 1.077 mg

Fosfor: 76 mg

Zat besi: 6 mg

Natrium: 61 mg.

Manfaat yang kita dapat kan dari tanaman super food ini di antara nya:

* Mencegah penyakit kronis, stroke 

* Menjaga kesehatan jantung

*Mengurangi peradangan

* Melancarkan produksi ASI 

*Melindungi tubuh dari racun arsenik

*Mencerahkan kulit 

dan masih banyak manfaat lain nya.

Daun kelor juga mengandung senyawa lain, seperti: 

 

Quercetin, flavonoid yang memiliki kemampuan mengikat atom dan scavenging radikal bebas. Quercetin memiliki afinitas yang kuat terhadap enzim tirosinase. 

 

Vitamin C dan beta-karoten. 

 

Asam klorogenik, yang dapat membantu menurunkan kadar gula darah setelah makan. 

 

Hormon tumbuh, yaitu sitokinin dan zeatin. 

 

Flavonoid, alkaloid, tanin, dan saponin.

Daun kelor (Moringa oleifera) ternyata juga mengandung senyawa yang berpotensi sebagai penghambat aktivitas enzim tirosinase.

Tirosinase (TYR) adalah oksidasi tembaga type 3 yang  terdapat pada jamur, tumbuhan dan hewan. inhibitor TYR manusia memainkan peran penting dalam bidang farmasi dan kosmetik denga.n mencegah sintesis melanin di kulit.

REFERENSI:

Mbikay, M. (2012). Therapeutic potential of Moringa oleifera leaves in chronic hyperglycemia and dyslipidemia: A review. Frontiers in Pharmacology, 3, 24..

Alternatif Approach for Specitif Tyrosinase Inhibitor Screening: Ucompotetive Inhibitiom of Tyrosinase by Moringa oleifera (National Center for Biotecnologi Information).

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun