Kesimpulan dan Harapan untuk Masa Depan
Meningkatnya kasus kekerasan seksual terhadap perempuan di Indonesia mencerminkan adanya berbagai tantangan yang belum terselesaikan. Oleh karena itu, diperlukan upaya perbaikan yang menyeluruh dalam aspek pencegahan, penanganan korban, serta penegakan hukum yang adil.Â
Kerja sama antara pihak berwenang dan masyarakat sangat penting untuk menciptakan lingkungan yang lebih aman bagi perempuan, meningkatkan pemahaman tentang kesetaraan gender, serta memastikan adanya dukungan yang memadai bagi korban kekerasan seksual, agar mereka merasa didorong untuk melapor dan memperoleh keadilan yang sepatutnya.
Sumber :Â
1. Susilawati, S. (2017). Kesehatan Mental Menurut Zakiah Daradjat (Doctoral dissertation, UIN Raden Intan Lampung).
2. Â Kompas, https://regional.kompas.com/read/2024/07/31/103640678/anak-panti-asuhan-dicabuli-anggota-polisi-saat-buat-laporan-pemerkosaan, Diakses 15 November 2024
Penulis : Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara dengan Mata Kuliah Klinik Perlindungan Perempuan dan Anak terdiri dari M Fayyadh Hawwari (210200153), Almira Safra Dika(210200154), Agnes Elisabeth Sihombing(210200157), dan Nabila Azzahra (210200349).
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H