Mohon tunggu...
H.I.M
H.I.M Mohon Tunggu... Administrasi - Loveable

Hanya orang biasa yang memiliki 1 hati untuk merasakan ketulusan, 1 otak untuk berpikir bijak dan 1 niat ingin bermanfaat bagi orang lain | Headliners 2021 | Best in Specific Interest 2021 Nominee

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

9 Pekerjaan Alternatif yang Cocok Setelah Terkena PHK

22 Juni 2020   11:00 Diperbarui: 24 Juni 2020   08:12 1919
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi mencari pekerjaan baru setelah terkena PHK. (sumber: Weedezign via grid.id)

Ketika seorang gamer menekuni hal ini tidak heran bila kemampuan mereka diatas orang normal. Bahkan banyak pemain yang iri dengan apa yang diperolehnya dan berharap mendapatkan hal serupa.

Ini dapat dimanfaatkan dengan menjual akun gamenya kepada orang lain yang membutuhkan atau menjual sesuatu yang unik seperti senjata atau karakter kepada gamer lainnya.

Ada teman saya yang pernah menjual akun gamenya karena sudah dilevel yang tinggi, ia menjual diangka jutaan bahkan dalam kondisi tertentu ada yang rela membayar hingga puluhan juta.

Ini dikarenakan banyak gamer yang ingin mendapatkan sesuatu dengan instan. Peluang ini sangat berguna untuk menambah penghasilan serta menghilangkan stigma bahwa gamer itu suatu aktivitas yang negatif. Ada sisi positif dari hobi bermain game yang banyak orang lain tidak ketahui.

  • Penulis Buku

Tahukah kita bahwa JK Rowling, penulis novel Harry Potter adalah seorang orang tua tunggal (single mother) bagi putri yang bernama Jesicca karena perceraian dan sempat hidup tanpa pekerjaan. Bahkan karena kesulitan ekonomi membuat JK Rowling hidup mengandalkan bantuan dari pemerintah setempat.

Potensinya yang luar biasa dalam hal menulis serta adanya waktu luang membuat dirinya mempunya kesempatan menulis novel Harry Potter yang justru kemudian mengubah hidupnya.

Novelnya sukses luar biasa dan bahkan dibuatkan dalam layar lebar serta dirinya juga mendapatkan royalti atas segala sesuatu yang berkaitan dengan novelnya tersebut. Alhasil diinfokan kekayaannya bahkan melebihi ratu inggris saat ini, Ratu Elizabeth II.

Disaat masa pandemi ini, banyak orang yang kehilangan pekerjaan justru menghabiskan diri dengan berdiam diri di rumah.

Jika sobat kompasiana menjadi salah satu dari orang tersebut cobalah untuk melakukan hal produktif misal membuat tulisan yang bisa ditawarkan kepada penerbit. Bisa saja kisah hidup JK Rowling menjadi inspirasi dan anda menjadi JK Rowling berikutnya yang berasal dari Indonesia.

  • Therapis

Profesi ini memang masih kurang diminati oleh masyarakat. Namun sadarkah kita bahwa banyak orang membutuhkan jasa therapis khususnya tukang pijat.

Pekerjaan yang membutuhkan tenaga fisik akan membuat badan terasa pegal dan cepat lelah. Banyak orang yang kemudian mencari jasa tukang pijat agar tenaga mereka pulih dan otot menjadi rileks kembali.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun