Mohon tunggu...
Achmad Zulfan
Achmad Zulfan Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis

Gadget reviewer yang sangat tertarik dengan dunia tekhnologi dan senang berbagi informasi.

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Lepas Rindu Bidadari Cantik Legend Android, Review Lengkap HTC U24 Pro

30 Juni 2024   07:14 Diperbarui: 30 Juni 2024   07:14 13
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tampilan belakang HTC U24 Pro (Red.)

CPU test:

  • Antutu Benchmark : skor 886.670
  • Geekbench6 : skor 904 single core & 2300 multicore
  • 3DBenchmark : skor Max Out Sling shot & 5916 Wild Life

Pemakaian Baterai:

  • Menonton video dengan kualitas 1080p selama 30 menit settingan layar 120Hz : berkurang 3%
  • Scroll Tiktok & Instagram 30 menit : berkurang 4%
  • Bermain Genshin Impact & PUBG Mobil 30 menit : berkurang 10%

Kamera

Kamera Belakang:

  • Kamera utama 50MP, OIS
  • Kamera telephoto 50MP, PDAF, 2x optical zoom
  • Kamera ultrawide 8MP
  • Fitur : Dual LED flash, HDR, Panorama, Best Take
  • Video : 4K 30fps (HDR), 1080 30fps, gyro-EIS, OIS

Kamera Depan: 50MP (HDR), Video 1080 30fps

Tampilan Screenlock yang cantik HTC U24 Pro (Red.)
Tampilan Screenlock yang cantik HTC U24 Pro (Red.)


Harga:

Euro 560

Kesimpulan:

Patut menjadi pertimbangan bagi para penggemar HTC untuk meminang HTC U24 Pro ini dengan kesimpulan sebagai berikut:

  • Bodi tampak bongsor memanjang, meski masih pas di tangan saat digenggam,
  • beratnya masih terbilang ringan di bawah 200 gram
  • Frame menyiku diamond dan layar curve yang sangat cantik
  • Desain masih terbilang biasa saja jika dilihat dari bodi belakang, namun tampilan layarnya berbanding terbalik, bisa dibilang sangat indah
  • Foto malam (lowlight) di kamera utamanya terbilang keren dan detail (jernih)
  • Untuk beberapa keadaan, terkadang interface mengalami eror sedikit dimana tampilan tidak proposional (hanged) saat kita menggeser-geser meski tidak menjadi permasalahan yang parah.

Nah, demikian hasil review saya terhadap HTC U24 Pro ini, bagaimana menurut kalian para penggemar HTC? Apakah produk terbaru kali ini bisa melepas rindu kalian? Tulis pendapat kalian dikolom komentar ya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun