Mohon tunggu...
Dede Dayang Nazilla
Dede Dayang Nazilla Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi

Mahasiswi aktif semester 2 Universitas Airlangga

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Kamu Termasuk yang Mana: Mahasiswa Sibuk atau Mahasiswa Produktif?

5 Juni 2022   08:40 Diperbarui: 5 Juni 2022   09:02 207
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Dengan menjadi mahasiswa yang produktif kita akan mendapatkan beberapa manfaat :

  1. Di era new normal seperti ini, banyak kampus yang sudah memulai pembelajaran secara tatap muka. Dan sudah banyak kegiatan yang dilakukan secara offline kembali. Sehingga, jika kita berhasil menjadi mahasiswa yang produktif maka ketika kita mengikuti banyak kegiatan kita tidak akan merasakan resah dan dapat mengikuti kegiatan secara maksimal karena kita mengetahui kapan kita mengerjakan A dan kapan kita mengerjakan B.

  2. Kita bisa membagi waktu dengan baik dan benar. Sehingga kita tidak akan merasa khawatir dengan tugas atau amanah yang harus kita jalankan saat mengikuti organisasi yang banyak. Karena, kita sudah mengetahui teknik untuk tetap produktif walau banyak kegiatan.

  3. Dapat mengikuti berbagai kegiatan di kampus dengan aktivitas di luar kampus. Maksud disini adalah tetap mendapat nilai yang baik meskipun kita bergabung dengan banyak organisasi dan kepanitiaan lainnya.

Bagaimana cara menjadi mahasiswa yang produktif ?

Ada beberapa indikator dari Seseorang yang produktif, diantaranya :

1. Manajemen prioritas -- orang produktif memiliki tujuan yang pasti untuk diwujudkan.

2. Cara mengatur jadwal -- orang produktif tau waktu untuk bekerja, waktu untuk ibadah, waktu untuk organisasi dan waktu untuk istirahat supaya tidak lalai.

3. Cara bertindak dan berfikir -- orang produktif lebih mendahulukan berpikir sebelum bertindak.

4. Ketegasan dalam memilih amanah -- orang produktif melihat peluang sebelum memilih.

5. Membuat list detail pekerjaan -- orang produktif memperhatikan detail-detail dari pekerjaannya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun