Sepertinya masih belum cukup apabila menggunakan rumus amati, tiru, dan modifikasi. Media arus utama juga perlu menanamkan awareness kepada khalayak.Â
Awareness seperti apa? Seperti menanamkan pengertian bahwa media arus utama memiliki sumber yang lebih kredibel. Kredibilitas saat ini menjadi senjata utama bagi media arus utama untuk menanamkan kepercayaan kepada khalayak.Â
Referensi:
BINUS University. (2023, Juni 5). Mengenal Fenomena Podcast YouTube, Beda dari Podcast Biasa? BINUS Graduate Program. Diakses Desember 18, 2023, dari https://graduate.binus.ac.id/2023/06/05/mengenal-fenomena-podcast-youtube-beda-dari-podcast-biasa/Â
Rozi, F. (2023, November 26). Podcast Komedi Jadi Favorit Millennial, Butuh Hiburan! IDN Times. Diakses Desember 18, 2023, dari https://www.idntimes.com/tech/trend/achmad-fatkhur-rozi-1/podcast-komedi-jadi-favorit-millennial-butuh-hiburan?page=all
Yonatan, A. Z. (2023, September 19). 10 Podcast Favorit Pilihan Masyarakat Indonesia. GoodStats Data. Diakses Desember 18, 2023, dari https://data.goodstats.id/statistic/agneszefanyayonatan/10-podcast-favorit-pilihan-masyarakat-indonesia-wdQYE
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H