Modal yang dikeluarkan untuk dapat mempelajari batik dimulai dari 10.000 (sepuluh ribu) rupiah untuk pengadaan canting.
Batik bukan sekedar kain biasa, di kain tersebut terdapat banyak ragam ukiran tangan khas betawi.Â
Corak dan warnanya begitu berbeda dengan yang lain, begitu orang pake pasti langsung terkagum akan corak betawi yang ada pada batik tersebut. Khas betawi banget.. karena ada Ondel ondel, ada sungai ciliwung, dll.
Â
 Manajemen Hotel BEST WESTERN PREMIER The Bellevue berharap melalui pameran batik betawi ini, Hotel BEST WESTERN PREMIER The Bellevue ikut melestarikan Batik Betawi sebagai salah satu warisan budaya nasional yang patut mendapat perhatian dan pengenalan yang lebih dari masyarakat Jakarta serta kepada tamu tamu asing yang meginap.
Â
Batik di Hotel BEST WESTERN PREMIER The Bellevue ada dimana mana.. di katalog Hotel BEST WESTERN PREMIER The Bellevue pun berbatik..
Â
Â
Loby penerima tamu nya pun bercorak batik.
ada kotak donasi di depan lobby
label label informasi pun berbatik
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!