Mohon tunggu...
Zaskya WahyuSaputri
Zaskya WahyuSaputri Mohon Tunggu... Mahasiswa - KKN-PPM UMBY Kelompok 1 Angkatan XL 2022

KKN-PPM UMBY Kelompok 1 Angkatan XL 2022 di Dusun Petung, Ngemplak, Windusari, Magelang.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Meningkatkan Semangat Belajar dan Motivasi Cita-cita Anak di Dusun Petung

21 Februari 2022   20:35 Diperbarui: 21 Februari 2022   20:36 531
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pemberian motivasi untuk belajar juga dilakukan oleh perwakilan anggota kelompok 1 yaitu Qinatha yang merupakan Warga Negara Asing yang telah berusia kurang lebih 30 tahun tetapi memiliki semangat belajar yang luar biasa. 

Dari sini anak-anak dapat mendapatkan motivasi untuk belajar lebih giat lagi tidak peduli berapa umur mereka ataupun seberapa jauh mereka menimba ilmu. 

Dengan pemberian motivasi seperti dengan belajar dan memiliki cita-cita anak-anak dusun Petung dapat lebih mengembangkan dusun mereka menjadi lebih maju dan dapat mengangkat derajat orang tua mereka, hal ini berhasil membuat anak-anak dusun Petung lebih giat dalam pelajaran mereka dapat dilihat dari banyaknya anak-anak yang hadir pada posko KKN kelompok 1 untuk menerima bimbingan belajar. 

Mereka yang awalnya kami tanya cita-cita saat sudah besar apa, jawaban mereka menjadi orang tua kini memiliki jawaban lain seperti dokter, guru, dan lain-lain.

Dokpri
Dokpri

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun