Mohon tunggu...
Zaky Zamani
Zaky Zamani Mohon Tunggu... Guru - Konseling Terapi Mind Art

Guru, Motivator, Penulis Pemula.

Selanjutnya

Tutup

Filsafat Pilihan

Filsafat Dakwah Sunan Kalijaga

6 April 2022   16:06 Diperbarui: 6 April 2022   16:15 605
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Jadi berdakwah ditempat seperti itu harus diisi sedikit-sedikit. Misalkan ada diantara pemabuk atau preman duduk bersamanya seorang ulama, ulama itu hanya diam saja sambil memperhatikan para pemabuk. Lama-lama juga bubar kegiatan mabuk-mabukan, Itu namanya pendekatan kultural.

Tut Wuri Handayani, Tut Wuri Haniseni diikuti pelan-pelan dan dirubah pelan-pelan. Jangan dimarahi jangan dibilang kafir nanti mereka tidak jadi dekat dengan Islam.

Orang Jawa suka dengan kesaktian- kesaktian. Sunan Kalijaga masuk lewat jalur kesaktiannya. Orang Jawa suka dengan wayang, Sunan Kalijaga masuk lewat wayang. Itulah yang dikatakan Tut Wuri Handayani Tut Wuri Haniseni, masyarakat menjadi senang untuk menerima dakwah nya sunan Kalijaga.

Orang Jawa menyukai kesaktiannya, Sunan Kalijaga juga bisa lebih sakti dari mereka saat itu. Pada prinsipnya anti konfrontasi, seperti mengambil ikan airnya tidak keruh, jika airnya keruh semua ikan bisa mati.

Apabila kamu berdakwah dengan kekerasan lalu terjadi kerusuhan, tidak hanya yang rusuh menjadi korban tapi kamu yang berdakwah juga menjadi korban. Maka tangkaplah ikan hasilnya ada dan airnya tidak menjadi keruh.

Akhirnya Sunan Kalijaga diposisikan sebagai gurunya orang Jawa.

Semoga bermanfaat

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun