Kekurangan
Buku ini sangat bagus dalam mendidik anak – anak agar terus termotivasi dalam menuntut ilmu, dan membuat siswa/I yang sedang menempuh pendidikan tidak mudah menyerah. Selain itu, kisah ini menceritakan sisi persahabatan yang begitu kuat dan setia kawan dalam kondisi apapun.
Kelebihan
Kelebihannya buku ini menceritakan tentang persahabatan dan setia kawanan yang erat dan juga mencakup pentingnya pendidikan yang begitu mendalam. Serta kisahnya yang mengharukan.
Kesimpulan
Kesimpulan yang dapat saya ambil dari novel ini adalah sesuatu yang baik diperlukan suatu usaha yang baik juga. Hal ini dilihat dari penulis novel maupun tokoh dari ceritanya. Seperti Andrea Hirata yang mampun menulis dengan professional, maupun dari persahabatan para tokohnya dalam mempuh pendidikan. Ini berarti, saya dapat menyimpulkan tidak ada kegagalan dibalik kesuksesan. Hargai apapun yang kita lalui, karena bisa jadi kegagalan adalah sebuah tangga untuk menghantarkan kita dalam menuju kesuksesan, dan bersyukurlah atas apa yang kamu peloreh sekarang.
Saran
Saran saya dalam novel ini adalah haruslah ditulis tanggal berapa saat peristiwa apa, sehingga pembaca bisa benar – benar menghayati alur cerita, dan haruslah mengurangi nama – nama ilmiah, supaya pembaca mudah mencerna isi dari cerita.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H